Jumat, 29 Maret 2024

Parlementaria Samarinda 2023

Tekan Angka Kecelakaan, DPRD Samarinda Sebut Penerapan Uji KIR di Dishub Belum Optimal

Senin, 1 Mei 2023 15:10

BERBICARA - Anggota Komisi III DPRD Samarinda, Guntur (foto:ayu/pusaranmedia.com)

Namun, Guntur menilai saat ini  masih banyak kekurangan atau belum maksimal dalam penerapan KIR di Samarinda.

"Kelemahan-kelemahan di kita ini terkadang dari pihak pengusaha itu sendiri yang tidak jujur, data yang disampaikan kepada Dishub itu tidak sesuai dengan spesifikasi kendaraan yang ada," ungkap Guntur.

Tentunya ini menjadi kekhawatiran DPRD karena tidak adanya kesesuaian spesifikasi kelayakan dan dapat berakibat fatal di jalan raya.

"Walaupun memang tingkat kecelakaan rendah, tapi jika terjadi bisa sangat fatal dan dapat mengorbankan nyawa," ucap Guntur.

Lebih lanjut, Ia mencontohkan kecelakaan kontainer yang berhenti di Gunung Manggah beberapa waktu lalu.

"Contohnya seperti kecelakaan kontainer yang berhenti di Gunung Manggah beberapa waktu lalu," pungkasnya.  (*)

Halaman 
Baca berita kami lainnya di
Tag berita:
Beritakriminal